Para pengguna dompet digital pasti bisa merasakan kelebihan dari cara bayar Agoda pakai Ovo. Sebab biasanya method seperti ini digunakan bagi yang mau reservasi ataupun booking hotel.
Jika dilihat dari sisi ekonomis, langkah ini lebih irit dibandingkan membayar pakai uang cash.
Karena itulah banyak orang mulai tertarik memakai trik tersebut.
Baca juga: Cara transfer ovo ke linkaja
Daftar isi
Apa Bisa Bayar Agoda Pakai OVO?
Cara bayar Agoda pakai Ovo merupakan salah satu pembayaran non cash, membuat pengguna tidak perlu lagi harus menyiapkan uang cash.
Jika dilihat lagi memang hampir mirip kartu kredit untuk transaksinya. Proses dari membayar seluruh tagihannya juga sangat aman.
Bisa dikatakan pula penggunaan ovo akan jadi alternatif berbagai transaksi.
Bahkan diawal kemunculannya saja, para anak-anak muda atau generasi milenial telah memakainya.
Salah satunya yaitu digunakan untuk booking penginapan di Agoda jika mau travelling.
Baca juga: cara aktivasi ovo merchant
Syarat Bayar Agoda Pakai Ovo
Saat liburan pastinya traveler ingin menikmati suasana tempat pariwisata. Terlebih saat bertransaksi pembelian tiket masuk maupun hotel.
Cara bayar Agoda pakai Ovo terkenal karna pelayanannya yang tak ribet sama sekali bahkan simple untuk pemula.
Apalagi jika menemukan bonus-bonus dan tentu bisa lebih hemat biaya.
Namun perlu di ketahui untuk melancarkan metode tersebut, Syarat pembayarannya harus terpenuhi dahulu seperti berikut:
- Saldo mencukupi
- Tidak melebihi limit
- Jaringan internet memadai
- Telah memiliki akun
- Akun masih aktif (tidak terblokir)
Bila semuanya telah terpenuhi, anda sudah bisa melancarkan pembayaran travelingmu menggunakan dompet digital OVO.
Baca juga: Cara transfer ovo ke shopeepay
Cara Bayar Agoda Pakai OVO Dengan Scan QR Code
Cara pertama yang bisa Anda ikuti untuk melakukan pembayaran tagihan penginapan di Agoda pakai Ovo.
Bisa memutuskan melalui scan QR Code. Mengenai ulasannya bisa mengikuti seluruh tahapan berikut ini:
- Buka aplikasi e-wallet ovo.
- Pilihlah menu scan.
- Lakukan scan QR.
- Jika sudah maka akan Muncul notif pembayaran.
- Silahkan konfirmasi dan sukses
Cara Bayar Agoda Pakai OVO Via Scan Barcode
Sedangkan untuk cara pembayaran selanjutnya bisa menggunakan scan barcode.
Adapun step by step dalam melakukan pembayaran via ini rasanya jauh lebih gampang.
Langsung saja ikuti ulasan berikut:
- Segera buka aplikasi OVO.
- Pilihlah opsi scan.
- Segera tunjukkan barcode ke resepsionis.
- Agar melakukan proses scanning.
- Notifikasi pembayaran pun masuk.
- Setelah itu konfirmasi dan selesai
Silahkan baca : cara aktivasi ovo di grabpay
Cara Bayar Agoda Pakai OVO Via Telepon
Sedangkan pilihan cara selanjutnya yaitu bisa gunakan nomor telepon yang sudah didaftarkan ke aplikasi Ovo.
Biasanya pada tahapan ini nantinya akan gunakan via mesin EDC.
Sedangkan cara-caranya ikuti saja step-stepnya di bawah ini:
- Kasir nantinya memasukkan tagihan
- Berikan nomor di mesin.
- Notif pembayaran masuk.
- Konfirmasi dan berhasil
Kelebihan Liburan Bayar Pakai Ovo
Kebanyakan para traveler tentu memiliki tips tersendiri jika memutuskan untuk liburan.
Terlebih lagi memang ingin berkunjung ke lokasi wisata dengan penginapan yang bisa melakukan pembayaran pakai Ovo. Inilah taktiknya:
Tidak Perlu Pilih Penginapan Mahal
Sebetulnya ketika mencari penginapan ataupun hotel melalui Agoda, tidak perlu memilih yang punya harga terlalu tinggi.
Karena para traveller wajib sekali melihat apakah budget sudah sesuai atau belum.
Alangkah baiknya, memilih tempat penginapan yang aksesnya sangat mudah untuk dilalui.
Dengan demikian, otomatis gampang juga menemukan transportasi umum. Lalu tak butuh waktu lama saat menuju ke tempat tujuan wisata.
Punya Pelayanan Oke
Pastikan Anda juga paham bagaimana pelayanan yang dimiliki oleh penginapan tersebut.
Biasanya pada aplikasi Agoda akan terdapat penilaian-penilaian dari pelanggan terdahulu.
Karena itu ialah bukti kualitasnya, dengan demikian tak ada hal-hal mengkhawatirkan.
Kemudian sebagai pengguna layanan hotel tersebut juga akan merasakan kenyamanan.
Sebab keramahan mereka bukan hanya terletak pada sumber dayanya. Tapi fasilitas lainnya juga sangat memadai.
Proses Pembayaran Kamar Hotel Gampang
Jika Anda memutuskan untuk mencari kamar hotel melalui Agoda, pasti akan merasakan kemudahan. Beda jauh ketika belum melakukan booking.
Karena bisa jadi saat berada di penginapan, tak akan memperoleh ruangan bagus dan nyaman.
Cara bayar Agoda pakai Ovo sendiri juga sangat gampang seperti ulasan di atas. Namun keuntungannya ternyata cukup besar.
Karena pada setiap transaksi minimal 10.000 bisa langsung dapatkan 400 poin dalam booking penginapan.
Punya Pemandangan Keren
Biasanya penginapan ataupun hotel memang berdiri tepat di area yang sangat indah.
Entah itu bisa melihat pemandangan kota ataupun alam. Lokasi seperti ini menjadi pilihan terbaik untuk merefresh pikiran saat berlibur.
Dengan menggunakan Agoda, Anda bisa mendapatkan kamar istimewa ini sesegera mungkin karena menggunakan Ovo sebagai pembayarannya.
Alhasil saat datang langsung konfirmasi untuk menginap.
Demikian sekilas informasi tentang bagaimana cara bayar Agoda pakai Ovo versi dilinkaja.com. Kemudian tentu saja seluruh tahapan-tahapan tersebut mampu dipraktekkan oleh pemula sekalipun yang sebelumnya tak pernah melakukan pemesanan penginapan secara online.