Briva LinkAja: Pengertian, Top Up, Kelebihan 2024

briva linkaja

Briva LinkAja adalah sebuah layanan pembayaran dari Bank Rakyat Indonesia yang bekerja sama dengan dompet digital.

Fitur ini menambah sistem keamanan dalam proses pada setiap transaksinya.

Maka tak jarang banyak aplikasi terdapat metode pembayaran tersebut. 

Sebagai platform besar di Indonesia, LinkAja telah bermitra dengan berbagai bank hingga toko modern. Salah satunya briva. 

Kehadirannya menjadi sebuah kabar baik bagi nasabah setia Bank Rakyat Indonesia untuk mempermudah transaksi.

Apa Itu Briva LinkAja

briva linkaja

Perlu diketahui briva Linkaja merupakan layanan pembayaran berupa kode yang disediakan oleh Bank Rakyat Indonesia.

Di mana penggunaanya hanya berfungsi satu kali transaksi.

Artinya jika ingin melakukan transaksi lain, harus membuat kode briva baru.

Proses semacam ini biasa disebut dengan mekanisme online real time.

Jadi ketika pembayaran berhasil akan langsung tercatat secara real time.

Hal itu membuat proses transaksi menjadi lebih aman sebab.

Tidak mungkin terlewatkan dalam sistem pencatatan. 

Kini, layanan Briva telah digunakan oleh berbagai merchant.

Mulai dari toko online hingga aplikasi dompet digital LinkAja.

Top up hingga transfer bisa dilakukan oleh LinkAja melalui BRI. 

Briva LinkAja Virtual Account

Bagi pengguna layanan mobile banking maupun dompet digital tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah virtual account.

Kendati demikian masih banyak yang bingung tentang hal tersebut.

Apalagi untuk pengguna baru yang masih dalam tahap belajar 

Jadi, virtual account merupakan id berupa nomor yang akan digunakan sebagai transaksi.

Pembuatan ID tersebut dilakukan secara langsung saat akan melakukan transaksi. Itulah mengapa di tiap transaksi akan mendapatkan ID yang berbeda. 

Dalam dunia bisnis, penggunaan briva dapat mengidentifikasikan pembayaran.

Artinya pemilik usaha bisa langsung mengetahui pelanggan mana yang sudah lunas.

Sebab, semuanya telah memiliki kode sendiri-sendiri. 

Untuk itu ketahui 5+Keluhan LinkAja Gratis Call Center Terbaru

Kode Briva Linkaja

briva linkaja
kode briva linkaja

Kode dibutuhkan untuk melancarkan transaksi seperti top up hingga transfer uang. Pasalnya kode tersebut merupakan identitas yang digunakan untuk pembeda antara bank satu dengan bank lainnya.

Untuk itu agar transaksimu berhasil maka gunakan kode briva linkaja 91188 + no hp LinkAja.

Yuk ketahui Cara Daftar QRIS LinkAja Terbaru

Cara Daftar Briva LinkAja

Sebenarnya cara daftarnya sangatlah simpel. Anda cukup menyediakan nomor aktif untuk lakukan registrasi.

Jika ingin upgrade ke Full Service siapkan kartu identitas seperti KTP.

Langkah-langkah Daftar LinkAja yaitu:

  • Unduh aplikasinya di Play-store
  • Jalankan aplikasi tersebut
  • Masukkan nomor hp aktif
  • Masukkan kode OTP
  • Buat PIN perlindungan
  • Selesai

Cara Top Up Briva LinkAja

LinkAja adalah aplikasi yang bekerja sama dengan bank Himbara diantaranya BRI, BNI, Mandiri, dan BTN.

Untuk melakukan top up mengguna BRI, pengguna akan diarahkan ke metode transfer briva.

Caranya pun sangat mudah, bisa melalui ATM maupun mobile banking. 

Top Up LinkAja Briva

  • Pergi ke ATM terdekat
  • Masukkan kartu ke mesin
  • Input PIN kartu
  • Klik Transaksi Lainnya
  • Pilih Pembayaran
  • Pilih Briva
  • Masukkan kode briva LinkAja 91188 + no hp LinkAja
  • Tambahkan nominal transfer
  • Selesaikan Transaksi

Top Up LinkAja Via Briva Mobile Banking

Cara selanjutnya adalah dengan top up melalui mobile banking.

Di alternatif kali ini pengguna akan diarahkan ke menu sms.

Pastikan menggunakan nomor terdaftar di ATM BRI supaya proses transaksi lebih mudah. 

Berikut langkah-langkah Top Up via mobile banking

  • Buka aplikasi BRI mobile
  • Klik Pembayaran
  • Pilih Briva lalu masukkan kode briva LinkAja 91188
  • Ikuti dengan mencantumkan no hp LinkAja
  • Tambahkan nominal transfer
  • Masukkan PIN BRI
  • Konfirmasi

Kelebihan Briva LinkAja

Sudah disebutkan di awal bahwa aplikasi ini memang memiliki sistem top up saldo.

Dimana nantinya akan digunakan sebagai pembayaran nontunai ke berbagai toko baik online maupun offline.

Kelebihan menggunakan linkaja via briva adalah saat top up tidak akan dikenai biaya admin tambahan.

Selain itu pencatatan transaksi akan lebih cepat sebab nomor id briva yang berbeda juga sistem mekanisme real time.

Secara jelas, sistem tersebut jarang sekali melakukan kesalahan.

Transaksi pembayaran briva pun bisa dilakukan melalui teller atau media lainnya. 

Fungsi LinkAja

Menjadi aplikasi dompet digital yang sangat populer di Indonesia, LinkAja memiliki berbagai fungsi selain kemudahan bertransaksi.

Platform tersebut memiliki dua jenis layanan yaitu Basic Service dan Full Service. 

Untuk layanan basic service, LinkAja membatasi jumlah saldo tersimpan di aplikasi sebesar Rp 2 juta.

Nominal tersebut bisa digunakan untuk berbagai pembayaran seperti isi saldo, paket internet, tagihan, dan sebagainya. 

Sedangkan untuk pemilik layanan Full Service, pengguna bisa menyimpan saldo hingga Rp 10 juta.

Pengguna juga akan memiliki akses untuk menggunakan fitur Kirim Uang dan Tarik Saldo.

Di mana fitur tersebut tidak akan bisa diakses oleh pengguna Basic Service. 

Bagaimana? Kini sudah paham bukan mengenai apa itu briva LinkAja dan virtual account?

Dengan media top up menggunakan briva, pengguna tidak perlu membayar admin tambahan.

Selain itu proses transaksi juga akan tercatat secara real time. 

Cukup sekian artikel dari dilinkaja , semoga informasinya bermanfaat. waassallam.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *